Strategi Pelaksanaan Pembelajaran Terpadu
Kompetensi Inti (KI) dan Kompetensi Dasar (KD) yang tersusun secara terpadu di dalam kurikulum 2013 adalah mata pelajaran IPA dan IPS. Keberhasilan pelaksanaan pembelajaran terpadu bergantung pada kesesuaian rencana yang dibuat dengan kondisi dan potensi peserta didik
(minat, bakat, kebutuhan, dan kemampuan). Untuk menyusun perencanaan pembelajaran terpadu perlu dilakukan langkah-langkah seperti tampak pada diagram berikut berikut :
Diagram 2.3 Langkah Perencanaan Pembelajaran Terpadu
Penjelasan :
a. Mempelajari KI dan KD mata pelajaran IPA atau IPS
b. Penentuan Tema yang sesuai dengan konsep konsep yang ada dalam setiap nomor KD IPA atau IPS
c. Penjabaran (perumusan) Kompetensi Dasar ke dalam indikator sesuai topik/tema
d. Pengembangan Silabus e. Menyusun RPP Terpadu
Contoh Tema IPA dan IPS Terpadu
Contoh Tema Pembelajaran IPA Terpadu kls VII SMP
Tema Pembelajaran IPS Terpadu