Mengatur Jumlah Koreksi Kesalahan | Media Pendidikan

Jumat, 20 Januari 2012

Mengatur Jumlah Koreksi Kesalahan

CMS Sekolah Gratis untuk Pendidikan Indonesia

Pada posting sebelumnya saya sampaikan bahwa microsoft powerpoint 2007 dapat pula digunakan untuk menggambar. Sebelum memulai menggambar dengan program ini, terlebih dahulu kita membuat lingkungan kerja menjadi nyaman terlebih dahulu. salah satunya adalah dengan mengatur UNDO yang berfungsi untuk mengoreksi kesalahan dengan mundur beberapa langkah ke belakang. Caranya :

Klik Office Button



Klik Powerpoint Options



Klik Advanced
Lihat pada bagian Editing Options ( lihat gambar di bawah ini )
Atur jumlah UNDO yang Anda inginkan.


















Selamat mencoba dan semoga bermanfaat. Tetap Semangat dan Terus Berkarya
Untuk lebih jelasnya, silahkan baca juga, artikel yang berhubungan dengan Artikel Mengatur Jumlah Koreksi Kesalahan, antara lain :
Bila Artikel Mengatur Jumlah Koreksi Kesalahan dirasa bermanfaat untuk Anda, sudi kiranya Anda berikan G plus one anda kami juga sangat bahagia bila anda suka dengan tulisan Mengatur Jumlah Koreksi Kesalahan ini
Komentar www.m-edukasi.web.idDan kami sangat berterimakasih, kepada anda yang telah meninggalkan komentarnya dibawah ini.



0 komentar:


Posting Komentar

Artikel Favorit