Faktor-faktor yang mempengaruhi keberhasilan siswa dalam belajar ada dua yaitu :
- Faktor dari dalam atau internal, meliputi; kecerdasan anak, kesiapan anak, bakat anak, kemampuan belajar dan minat belajar anak.
- Faktor dari luar atau eksternal, meliputi; model pengajaran guru, pribadi dari guru yang mengajar, kompetensi diri dan kondisi luar.
Faktor-faktor yang mempengaruhi keberhasilan belajar yang lain adalah tingkat intelegensi, faktor psikologis, bakat, minat dan motivasi.
Dari kedua pendapat di atas, terlihat bahwa faktor siswa meliputi kecerdasan, kesiapan, bakat, minat, motivasi dan suasana belajar sangat menentukan berhasil atau gagalnya siswa dalam mengikuti kegiatan belajar mengajar.
Untuk lebih jelasnya, silahkan baca juga, artikel yang berhubungan dengan Artikel Faktor-faktor yang mempengaruhi keberhasilan siswa, antara lain :Dan kami sangat berterimakasih, kepada anda yang telah meninggalkan komentarnya dibawah ini.
0 komentar:
Posting Komentar