Kegiatan pendaftaran seleksi CPNS (Calon Pegawai Negeri Sipil) tahun 2014 akan segera mulai dari tanggal 20 Agustus 2014 sampai 3 September 2014. Sesuai surat Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB), pendaftaran CPNS pendaftaran dilakukan secara online atau sistem single entry melalui portal Panselnas.Sedangkan pelaksanaan tes CPNS menggunakan sistem computer assisted test (CAT) akan dilaksanakan mulai tanggal 8 September 2014 sampai selesai.
Persyaratan peserta Ujian CPNS tidak lagi memerlukan kartu kuning, SKCK, dan surat keterangan sehat. Persyaratan administratif itu diperlukan ketika pelamar sudah dinyatakan diterima.
Berikut adalah Jadwal Pendafatarn CPNS 2014
Agar anda lancar dalam mengikuti tes CPNS menggunakan sistem computer assisted test (CAT) silahkan download Software Simulasi Tes CPNS Klik disini
Untuk lebih jelasnya, silahkan baca juga, artikel yang berhubungan dengan Artikel Pendaftaran CPNS tahun 2014, antara lain :- Pendaftaran CPNS tahun 2014
- Jadwal pendaftaran cpns 2013
- Kisi-Kisi dan soal Seleksi CPNS Panselnas 2014

0 komentar:
Posting Komentar